Goa Tanding adalah sebuah obyek wisata terbaru yang berada di kawasan desa wisata Bejiharjo, tepatnya di selatan obyek wisata Goa Pindul.
Pemandangan yang sungguh luar biasa akan anda lihat dibawah perut bumi ini, berbagai batu ornamental stalaghmit dan stalaghtit yang indah menunjukan Maha Karya ciptaan Tuhan yang tak ternilai.Ornamen Stalaghtit dan stalaghmit menghiasi dinding-dinding sepanjang penyusuran, anda juga akan disuguhi beberapa pemandangan stalaghtit batu kristal yang berkilauan saat pemandu mengarahkan lampu senternya.
Luas Goa Tanding juga cukup besar, lebar hingga 8 meter, tinggi hingga 11 meter. Kandungan oksigen didalam gua juga sangat cukup, jadi anda tetap dapat bernafas lega tanpa alat bantu pernafasan.
Durasi waktu yang ditempuh adalah 1,5 jam hingga 2 jam. Panjang penyusuran sekitar 450 meter. Aturan penyusuran : 1 Boat/perahu dapat menampung 6-7 orang termasuk 2 pemandu.
Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta (Google Map)
–
Durasi waktu yang ditempuh adalah 1,5 jam hingga 2 jam. Panjang penyusuran sekitar 450 meter. Ornamen Stalaghtit dan stalaghmit menghiasi dinding-dinding sepanjang penyusuran, anda juga akan disuguhi beberapa pemandangan stalaghtit batu kristal yang berkilauan saat pemandu mengarahkan lampu senternya. Pemandangan yang cukup lengkap, goa bawah tanah yang sangat menakjubkan, sayang jika anda lewatkan untuk dikunjungi.